- Makrifat itu cahaya hati
- Makrifat itu kemenangan dengan kesucian
- Makrifat itu adalah bukti kemulian (Kepandaian)
- Hanya orang bodoh dan dungu yang meremehkan ilmu dan ahlinya
- Penglihatan mata tidak akan bermanfaat jika penglihatan hati telah buta
- Orang yang beribadah tanpa ilmu laksana keledai penggiling gandum yang berputar dan tidak meninggalkan tempatnya.
- Wahai manusia dengarkanlah dan sadarlah serta hadirkanlah telinga-telinga hatimu, niscaya kalian akan memahami
- Kesempurnaan seseorang adalah akalnya dan harga dirinya adalah kemuliaan.
- Ilmu dan akal seseorang menampakkan harga diri seseorang
- Barangsiapa yang belum mengetahui kebaikan dari kejahatan, maka dia termasuk dari golongan hewan.
- Manusia yang paling alim tentang Allah adalah yang paling Takut padaNya
- Barangsiapa yang berilmu, dia mendapat petunjuk.
Serahkan sesuatu itu pada ahlinya. Seseorang yang hanya memendam keahliannya saja, adalah ahli kubur.
Selasa, 07 Juni 2011
KEUTAMAAN MAKRIFAT DAN ILMU
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar