Monday, June 27, 2016

RAHASIA STAND UP COMEDY

Rahasia #1
Sebuah jokes membutuhkan 2 alur cerita.

Rahasia #2
Segala sesuatu yang kamu bayangkan ada tanpa harus mengalami secara langsung adalah asumsi.

Rahasia #3
Tujuan dari reinterpretasi adalah mematahkan target asumsi

Rahasia #4
Kita melakukan penjelajahan, dengan bertanya.

Rahasia #5
Leluconnya ada pada bagian yang detail.

Rahasia #6
Selera humor bisa muncul ketika menghadapi hal-hal yang menyakitkan.

Rahasia #7
Simpanlah dengan rapi semua joke dan routine.

Rahasia #8
Komedian menginterpretasikan joke dalam cara-cara yang memancing tawa.

Rahasia #9
Bagaimana kamu berlatih akan menentukan bagaimana kamu tampil.

Rahasia #10
Joke adalah sebuah respons terhadap sebuah pengalaman.

Rahasia #11
Tugas kamu adalah melucu.

Rahasia #12
Ketika penonton tertawa, kamu harus diam.

Rahasia #13
Bila apa yang kamu lakukan gagal, coba cara lain.

Rahasia #14
Sebagian besar hecklur mengira kamu tidak akan keberatan.

Rahasia #15
Cobalah tampil sesering mungkin di hadapan kerumunan orang.



No comments: